Pantai Selatan Kota Garut

Pantai selatan Kota Garut

Wisata merupakan hal yang sangat menyenangkan selain kita dapat mengetahui banyak hal, kita juga dapat bersenang-senang menikmati panorama keindahan alam yang sangat menawan dan menarik, hingga anda akan merasa puas saat menikmatinya, hingga rasa lelah dan jenuh anda akan segera hilang karena terhipnotis oleh indahnya alam Ciptaan Tuhan ini.

Bersamaan dengan itu juga anda bisa menikamati jajanan khas kota yang anda kunjungi, mempelajari seni budayanya dan bersantai ditempat rekreasi bersama sang istri dan buah hati anda sehingga anda dan kerabat anda merasa senag dan gembira, tempat yang indah akan memberikan kelengkapa hari-hari bahagia anda bersama orang tersayang, misalnya saja”Wisata Garut” yang sangat populer di negeri kota yang bersejarah, kental dengan budaya dan keindahan alamnya yang tak terhingga, sangat cocok untuk menghabiskan waktu dengan jalan-jalan, menikamati kulinernya yang khas, serta suguhan keramahan dari warga pribumi, yang akan membuat anda senang.

Panarama Garut yang menawan terbentang dari utara sampai selatan dan barat ke-timur pusat kota, seperti bagian selatan yang menyimpan banyak sekalai keindahan yang memukau seperti pantai berikut: Pantai Gunung Geder, Pantai Taman Mana Lusu, Pantai Karang Tepas, Pantai Karang Sebrotan, Pantai Sodong Parat, Pantai Cicalobak, Puncak Guha, Pantai Cidora, dan Panati Ranca Buaya yang semuanya memiliki keelokan masing-masing, seperti hamparan pasir, deguran ombak dan berjeernya pepohonan kelapa yang menambah keelokan dan kesejukan pantai-pantai tersebut yang sangat cocok digunakan bermain dengan sanak keluarga, yang pasti sayang untuk anda lewatkan begitu saja, mulai dari wahana permainan pantai yang cocok untuk berkumpulnya keluaraga, sajian pemandangan panati yang aduhai, menikmati kuliner khas kota priangan membuat anda menjadi nyaman, dan masih banyak lagi yang lainnya, tentunya sangat disayangkan bila dilewatkan begitu saja.

Jadi, ayooo…..!! buruan sekarang juga, nikmati semua sajian yang akan memanjakan mata dan indra yang lainnya, serta dapatkan keceria-keceriaan yang tak akan anda dapatkan ditempat lain, tunggu apalagi…!! Mari wisata.

Artikel yang Direkomendasikan