Persaingan bisnis sekarang ini yang semakin kompetitif menjadikan pelaku usaha berusaha keras untuk bisa bersaing dengan kompetitor lainnya untuk mendapatkan hati para konsumen. Beberapa proses dan cara dilakukan agar usahanya terus bisa mengalami keuntungan walaupun persaingan begitu ketat. Salah satu cara yang banyak dilakukan oleh para pengusaha adalah melakukan banyak kerjasama dengan berbagai perusahaan untuk menunjang dan meningkatkan usahanya seperti bekerjasama dengan perusahaan jasa pengiklanan online sepserti Gopher Indonesia yang akan membantu mengoptimalkan pemasaran via internet.
Terutama bagi pemula yang baru terjun ke dunia bisnis yang tentunya memerlukan usaha yang lebih keras lagi untuk mengenalkan usahanya ke dunia luas. Dengan pemasaran menggunakan internet yaitu membuat website pemasaran seperti toko online dan lainnya, akan sangat berpengaruh terhadap perkembangan bisnis karena banyak dikenal dan dicari orang. Berbagai usaha barang atau jasa sekarang ini banyak yang menggunakan media internet karena dinilai lebih menguntungkan dan hebatna lagi area pasar bisa ditentukan sesuai yang kita inginkan. Namun tidak cukup hanya membuat website saja, akan tetapi harus didukung oleh beberapa penunjang seperti SEO dan juga pengiklanan online seperti google adwords serta dikelola dengan sebaik mungkin dan update sehingga pemasaran tersebut berkualitas dan banyak dikunjungi pengguna internet yang semakin banyak. Salah satu caranya yaitu dengan bekerjasama dengan perusahaan jasa pengiklanan seperti Gopher Indonesia yang akan membantu mengoptimalkan pengelolaan website pemasaran yang dibuat.