Training Sekretaris Yang Efektif Dan Efisien

Training Sekretaris Yang Efektif Dan Efisien

Seorang bos atau pimpinan di sebuah perusahaan tentu banyak memiliki agenda kerja yang harus diselesaikan setiap harinya. Untuk membantu mengatur jadwal meeting dan jadwal kegiatan lainnya harus dikelola oleh seorang asistennya yang bernama sekretaris. Selain mengatur jadwal meeting, kunjungan, pembinaan, dan yang lainnya juga harus disiapkan aneka kebutuhannya. Misalnya saja untuk kebutuhan presentasi , akan memerlukan lay out dan perlengkapan lain yang berhubungan dengan kegiatan presentasi tersebut.  Masih banyak lagi pekerjaan-pekerjaan lain yang harus diselesaikan oleh seorang sekretaris. Oleh karenanya, seorang sekretaris dituntut untuk cerdas, supel, dan berpenampilan menarik. Karena seorang sekretaris sebuah perusahaan akan mencitrakan perusahaan atau pimpinan perusahaan tersebut. Untuk itu, training sekretaris yang menyajikan pengetahuan dan trik praktis seputar profesi sekretaris sangatlah dibutuhkan.

Sebuah lembaga training sekretaris yang akan membantu menambah kepercayaan diri para peserta kursus yaitu lembaga kursus yang menyediakan tim pengajar yang handal. Handal di sini berarti bahwa semua tim pengajar yang disediakan lembaga ini merupakan pengajar yang telah berpengalaman di bidangnya selama bertahun-tahun. Materi yang diajarkannya pun bukanlah materi yang bersifat teoritis melainkan berupa tips atau trik praktis yang bisa langsung diaplikasikan di dunia kerja. Selaian itu jugam waktu kursus haruslah seefektif mungkin. Semakin cepat menyelesaikan program kursus, maka akan semakin besar pula peluang kerja yang akan didapatkan.

Training Sekretaris Yang Efektif Dan Efisien

Salah satu lembaga kursus yang membutuhkan waktu belajar hanya setengah tahun dengan pelayanan yang memuaskan adalah MISI. MISI (Merdi Intar Sinau) merupakan lembaga kursus yang terdiri dari tiga program kursus. Yaitu program regular, short program, dan free program. Program regular di MISI ini terdiri dari jurusan Public Ralation  (PC) dan Executive Assistance (EA) atau yang lebih dikenal dengan sebutan sekretaris. .Sedangkan untuk program lain seperti short program dan free pogram tersedia jurusan lain yaitu customer relation dan human resources. training sekretaris yang diselenggarakan di sini hanya memiliki lama  belajar kurang dari satu tahun. Dengan demikian, peluang kerja pun bisa didapatkan dengan lebih cepat.

 

Artikel yang Direkomendasikan